Ulasan Buku Mengarang Itu Gampang

Judul: Mengarang Itu Gampang Penulis: Arswendo Atmowiloto Ilustrasi dan desain sampul: Eduard Iwan Mangopang Dimensi: 20 cm Ketebalan: 256 hlm. Cetakan pertama: tahun 1982 Waktu terbit: September 2011 Penerbit: Gramedia Pustaka Utama e-ISBN: 978-602-03-6020-1 Blurb Mengarang Itu Gampang adalah buku tentang mengarang yang paling sering dicetak ulang (lebih dari cetakan …

Jangan Remehkan Pengalaman Pribadimu

Saya ingin menekankan bahwa jangan pernah meremehkan pengalaman pribadimu. Pada artikel sebelumnya tentang sumber-sumber ide, ingat bahwa pengalaman pribadi adalah senjata paling kuat karena kamu dekat, melihat dan merasakannya. Mari kita bahas, kenapa pengalaman pribadi itu penting. Sudah tidak asing lagi, dong kalau pengalaman adalah guru yang paling berharga. Cuma …

Cara Gampang Menggali Ide: Sumber Ide yang Wajib Kamu Tahu

Mentok? Kayaknya semua penulis pernah berada di titik kehabisan ide, deh. Jangankan pemula, yang sudah profesional saja bisa tiba-tiba buntu, kok. Kita kenal dengan istilah writer’s block. Masalahnya, boro-boro writer’s block, ini kita masih awal banget, Mas. Mau mulai nulis, tetapi nggak tahu mulai dari mana. Nah, kamu ada di …